Create Rainbow Color Effect with css3 Animation

Perkembangan yang terjadi pada kode css3 membuat berbagai inovasi baru dapat dibuat hanya dengan kode css. Javascript memang masih tetap dibutuhkan, namun demikian porsinya semakin hari akan semakin jauh berkurang. Berbagai animasi yang berbasis pada gerak, warna ataupun ukuran, baik yang melibatkan gambar ataupun tidak, kini bisa dibuat hanya menggunakan kode css3 animation yang dipadukan dengan css3 transition, css3 transform serta berbagai properti css lainnya.